Harga Apple iPhone 4S baru dan second Terbaru
 Desain iPhone 4S tampak mengkotak namun membentuk lengkungan di keempat sudutnya. Sebagai smartphone kelas premium, iPhone 4S dilengkapi dengan nuansa ornamen yang mewah, seperti adanya list silver yang terbuat dari stainles steel. Pada bagian depan, dan sisi belakang pun dibuat dari material yang lux, yakni berupa kaca. Pada sisi kiri bodi terdapat tombol mute dan tombol volume, sedangkan pada sisi atas terdapat audio jack dan tombol lock. Slot untuk memasukan Micro SIM card terdapat disebelah kanan. Seperti umumnya produk keluaran Apple, untuk port charger/port data terletak pada bagian bawah. Tentunya tidak ada slot memori eksternal di iPhone.

Layar iPhone 4S berukuran 3,5 inchi dengan resolusi 640 x 960 pixels, visual layar terlihat tajam dengan mengadopsi teknologi IPS TFT serta kedalaman 16 juta warna. Keunggulan lain dari layar iPhone 4/4S yakni adanya retina display, di iPhone 4S kepadatannya mencapai 330 pixels. Untuk melindungi dari bahaya goresan, layarnya sudah dilapisi bahan oleophobic coating

Harga Apple iPhone 4S baru dan second

16GB
Harga Baru: Rp 6.559.000,00
Harga Bekas: Rp 5.500.000,00

32GB
Harga Baru: Rp 8.000.000,00
Harga Bekas: Rp 6.900.000,00

64GB
Harga Baru: Rp 9.409.000,00
Harga Bekas: Rp 7.950.000,00

Harga diatas mungkin bisa berubah/berbeda tergantung tempat dan kondisi. semua harga diatasa agar menjadi perkiraan bagi anda.

Spesifikasi Apple iPhone 4S

  • GENERAL Network GSM 850 / 900 / 1800 / 1900 HSDPA 850 / 900 / 1900 / 2100
  • LAYAR Tipe LED-backlit IPS TFT, capacitive touchscreen, 16M colors
  • Ukuran 640 x 960 pixels, 3.5 inches (~330 ppi pixel density) – Scratch-resistant oleophobic surface – Multi-touch input method – Accelerometer sensor for auto-rotate – Three-axis gyro sensor – Proximity sensor for auto turn-off
  • DIMENSI Ukuran/Berat 115.2 x 58.6 x 9.3 mm / 140 g
  • AUDIO Fitur Vibration, MP3 ringtones
  • Jack 3,5mm Jack Audio
  • Speakerphone Ya
  • MEMORY Internal 64 GB storage, 512 MB RAM
  • Eksternal Tidak
  • DATA 3G HSDPA, 14.4 Mbps; HSUPA, 5.8 Mbps
  • EDGE Ya
  • GPRS Ya
  • WLAN Wi-Fi 802.11 b/g/n, Wi-Fi hotspot
  • Bluetooth Ya, v4.0 with A2DP
  • Infrared Tidak
  • USB/Port Ya, v2.0
  • KAMERA Primer 8 MP, 3264×2448 pixels, autofocus, LED flash, check quality, Fitur: Touch focus, geo-tagging, face detection, HDR
  • Sekunder Ya, VGA, 480p@30fps, videocalling over Wi-Fi only
  • Video Record Yes, 1080p@30fps, LED video light, video stabiliza
  • BATERAI Tipe Standard battery, Li-Po 1432 mAh
  • Standby Up to 200 h (2G) / Up to 200 h (3G)
  • Talk Time Up to 14 h (2G) / Up to 8 h (3G)
  • FITUR OS iOS 5
  • CPU 1 GHz dual-core ARM Cortex-A9 processor, PowerVR SGX543MP2 GPU, Apple A5 chipset
  • Browser HTML (Safari)
  • GPS Ya, with A-GPS support and GLONASS
  • Messaging iMessage, SMS (threaded view), MMS, Email, Push Em
  • Java Tidak – MicroSIM card support only – Scratch-resistant glass back panel – Active noise cancellation with dedicated mic – Siri natural language commands and dictation – iCloud cloud service – Twitter integration – Digital compass – Google Maps – Audio/video player and editor – Image editor – Voice command/dial – TV-out
  • FITUR LAIN Multiple SIM Tidak
  • Video Player Ya
  • MP3 Player Ya
  • Audio Record Ya
  • TV –

Facebook Comments